Polsek Cicurug Sukabumi Kembali Goes To School Berikan Arahan

    Polsek Cicurug Sukabumi Kembali Goes To School Berikan Arahan

    Sukabumi - Polsek Cicurug Polres Sukabumi kembali Goes to School melaksanakn  kegiatan pembinaan di SMK Unggul Kalpataru Desa Nyangkowek Kecamatan Cicurug pada Rabu (18/10/2022) pagi.

    Kapolsek Cicurug Kompol Parlan melalui Panit Binmas 1, Aiptu I Nengah WS bersama Babinkantibmas Nyangkowek Aipda Kurniawan, mengatakan, Bahwa Giat Goes to School tersebut tema yang diambil adalah ”Pendidikan Keselamatan Berlalu lintas dan Kenakalan Remaja” Desa Nyangkowek Kecamatan Cicurug.

    Menurut Aiptu I Nengah WS, “disini memberikan bimbingan berupa materi tentang pendidikan keselamatan berlalu lintas serta kenakalan remaja dan penyalahgunaan narkoba dan himbauan jangan terjadi tawuran pelajar dan larangan membawa senjata tajam., "tegasnya.

    "Alhamdulillah Selama pelaksanaan kegiatan Tersebut berjalan dengana aman dan lancar., "tutupnya.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Bersama Warga Masyarakat Bersihkan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Jampang Tengah Sukabumi Fasilitasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami