Police Goes To School Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Police Goes To School Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Police Goes To School Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Sukabumi – Bhbainkmatibmas Polsek Kalibunder Bripka Mahfud mengunjungi Sekolah Nurul Islam Kalibunder untuk melaksanakan Giat Silahturahmi dengan perangkat sekolah.

    Selain melaksanakan giat Door to Door System dari rumah ke rumah warga, Bhabinkamtibmas Desa Kalibunder juga sering kali mengunjungi sekolah-sekolah yang berada di wilayah Desa Kalibunder untuk sekedar silatuhrahmi dan memberikan beberapa arahan serta himbauan kepada warga sekolah, sepeti yang dilakukannya hari ini, Sabtu (03/06/2023).

    Giat ini dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder dengan tujuan agar semakin terjalinnya silaturahmi dan komunikasi yang baik antara Bhabinkamtibmas dengan perangkat sekolah di desa binaannya. Melalui giat ini Bhabinkamtibmas menggali informasi tentang perkembangan situasi kamtibmas di lingkungan sekolah.

    Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas menegaskan kepada kepala sekolah MTS Nurul Islam Kalibunder untuk bersama sama memberikan himbauan kepada siswa siswinya agar tidak membawa kendaraan bermotor dengan knalpot yang bising.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Akbp Maruly Pardede.

    polres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Silaturahmi Dengan Baik, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Sat Polairud Polres sukabumi Jaga Kawasan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Anggota Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Kondusivitas Wilayah
    Citepus Resmi Membentuk Kampung Bebas Narkoba, Warga Terlibat Aktif dalam Kegiatan Sosialisasi Bersama Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Membangun Keamanan Bersama, Bhabinkamtibmas Desa Pasirsuren Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Silaturahmi dan Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Sambang Door to Door dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari
    Calon Bupati Sukabumi Asep Japar Bantu Perbaiki Rumah Guru Ngaji yang Rusak 15 Tahun
    Suara Paslon Nomor 2, Mbah Diro: Di Pilkada Sukabumi InsyaAllah Menang, Kita Terus Perkuat di Akar Rumput
    Lebih dari 10.000 Orang akan Ikuti Jalan Santai Bagya Sutra Bersama Asep Japar – Andreas
    Jum'at Berkah Bersama Asep Japar - Andreas untuk Sukabumi Mubarakah di kediaman H. Deny Gunawan Ketua Harian DPD Partai Golkar
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Gelar DDS dan Sambang Ketahanan Pangan
    "Kapolsek Sagaranten Lakukan Door To Door System (DDS) untuk Membangun Hubungan dengan Warga"
    Ciptakan Rasa aman dan Kondusif, Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Biru
    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar Safari Subuh di Masjid Darulahkam untuk Tingkatkan Keamanan dan Kesadaran Masyarakat
    Hadir Ditengah Masyarakat Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambang Warga
    Sinergitas TNI Polri di Nyalindung Sukabumi, Laksanakan Sambang warganya

    Ikuti Kami