Jelang Nataru, Kpt Arm Witono: Kita Terus Sosialisasikan Prokes Covid-19 dan Vaksinasi 

    Jelang Nataru, Kpt Arm Witono: Kita Terus Sosialisasikan Prokes Covid-19 dan Vaksinasi 

    Sukabumi - Menjelang Nataru 2021 ini, Koramil 0622-13/Jampangkulon tesrus sosialisasikan Prokes dan vaksinasi Covid-19 di wilayah teritorialnya.

    "Babinsa Desa Sukamaju Kecamatan Cimanggu laksanakan giat prokes di wilayah desa binaannya, serta terus sosialisasikan vaksinasi Covid-19, " kata Kpt Arm Witono selaku Danramil Jampangkulon, Jumat 24 Desember 2021.

    Pihak koramil Jampangkulon menghimbau kepada warga masyarakat yang ada di teritorialnya untuk patuhi protokol kesehatan Covid-19, terlebih dalam momentum Nataru ini atau Natal dam Tahun Baru. 

    "Aktivitas penduduk dipastikan meningkat dalam menjelang Nataru ini, maka dari itu harus kita harus sadar untuk meningkatkan kedisiplinan dalam menjalakan prokes, " jelasnya. 

    Witono berharap, warga masyarakat atau wisatawan harua audah divaksin jika berpergian atau pun dirumah.

    Program percepatan vaksinasi Covid-19 ini harus kita dorong dan kawal agar cepat terwujud Herd Immunity.

    "Mari kita sama-sama jalankan protokol kesehatan Covid-19 dan ikuti vaksinasi Covid-19. Kita terus sosialisasikan prokes Covid-19 dan Vaksinasi, " pungkasnya.

    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Pastikan Nataru Aman, Polres Sukabumi dan...

    Artikel Berikutnya

    Koramail 0622-02/Palabuhanratu Bersihkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Cegah Kejahatan dan Jaga Keamanan Malam
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Lakukan Silaturahmi dan Sosialisasi Kamtibmas di Desa Mangunjaya
    Bhabinkamtibmas Desa Ciracap Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024 melalui DDS dan Cooling System
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Door to Door Cooling System dengan Tokoh Pemuda Desa Waluran
    Anggota Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Kondusivitas Wilayah
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Palabuhanratu Laksanakan Giat Sambang Door to Door untuk Wujudkan Kondusifitas Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Pengamanan Ibadah Rutin Umat Nasrani di Gereja Wilayah Hukum Polsek Palabuhanratu Berjalan Aman dan Kondusif
    Calon Bupati Sukabumi Asep Japar Bantu Perbaiki Rumah Guru Ngaji yang Rusak 15 Tahun
    Suara Paslon Nomor 2, Mbah Diro: Di Pilkada Sukabumi InsyaAllah Menang, Kita Terus Perkuat di Akar Rumput
    Peringatan Hari Santri Nasional 2024 di Desa Citarik Palabuhanratu Berjalan Khidmat dan Meriah
    "Kapolsek Sagaranten Lakukan Door To Door System (DDS) untuk Membangun Hubungan dengan Warga"
    Ciptakan Rasa aman dan Kondusif, Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Biru
    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar Safari Subuh di Masjid Darulahkam untuk Tingkatkan Keamanan dan Kesadaran Masyarakat
    Hadir Ditengah Masyarakat Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambang Warga
    Sinergitas TNI Polri di Nyalindung Sukabumi, Laksanakan Sambang warganya

    Ikuti Kami